close(x)

6 Cara atasi koneksi internet hp yang lemot

koneksi internet lambat

6 Cara atasi koneksi internet hp yang lemot - Pengguna hp android atau iphone pasti jengkel ketika hpmu sering lemot atau mendadak lambat meskipun sudah 4G atau sebentar lagi 5G. Biasanya hal tersebut muncul ketika musim hujan atau lokasi di sekitar kita terdapat jaringan listrik tekanan tinggi.

Tapi jangan kawatir sobat di artikel ini saya akan berbagi tutorial bagaima vara atasi koneksi internet hp yang lemot tanpa menggunakan software tambahan.

Hal tersebut biasanya saya lakukan ketika saya berada di zona yang minim juga lokasi yang jauh dari perkotaan.

Berikut ini cara atasi koneksi internet yang lambat atau sering tiba-tiba bad connection.

Paket data belum terdaftar

Nyalakan hp sobat yang mengalami kendala network tersebut dan pastikan kartumu sudah terdaftar di depkominfo.

Untuk yang belum tau cara daftar kartu perdana silakan klik tautan berikut Cara daftar kartu perdana XL, Indosat, Telkom, Tri

Setting ulang APN

Masuk kemenu settings kemudian pilih network dan pilih acces point name atau APN.

Kemudian atur APN mu ke posisi manual ya jangan menggunakan automatis karena akan terus mencari jaringan yang ada.

Untuk daftar APN semua provider sobat bisa lihat di artikal sebelumnya atau klik cara setting apn provider.

Terlalu banyak aplikasi atau tab aktif 

Terlalu banyak permintaan pada koneksi data Anda akan mengakibatkan penurunan kecepatan secara keseluruhan pada handphone sobat. Bahkan paket data seluler tercepat tidak dapat mengikuti lusinan tab dan aplikasi latar belakangyang terus berjalan. Hal ini jika 4G Anda lambat, ini mungkin alasannya.

Koneksi buruk 

Dengan penerimaan yang buruk - “tidak ada bar” - Anda akan kesulitan menyambungkan ke layanan data seluler Anda. Dan jika Anda berada di jaringan Wi-Fi publik yang tidak aman, Anda mungkin bersaing dengan banyak orang lainnya untuk mendapatkan bandwidth. Apa pun itu, mungkin ada opsi yang lebih baik untuk internet yang lebih cepat.

Cache Anda penuh

Browser Anda menyimpan data dalam cache sehingga dapat dengan cepat memuat situs web yang sering Anda kunjungi. Meskipun ini akan mempercepat pengalaman internet Anda, cache penuh dapat memperlambat ponsel Anda jika terlalu penuh.

Setelan jaringan Anda perlu disetel ulang

Setelan jaringan ponsel Anda mungkin bertanggung jawab atas pelambatan internet Anda. Terkadang, pengaturan ini dapat tercampur, yang akan membuat internet seluler Anda jauh lebih lambat, jika masih berfungsi sama sekali. Kami akan menunjukkan kepada Anda cara menyetel ulang setelan jaringan Anda untuk mempercepat koneksi ponsel Anda.

Beberapa tips lainya yang berhubungan dengan internet dan mungkin bermanfaat dan bisa dicoba sebagai berikut

Cara mengecek kecepatan internet

Banyak penggunaka internet baik pc, laptop, ataupun hp kadang bingung untuk mengecek berapa sih kecepatan internetnya yang digunakan saat ini... Untuk melihat speed internet kamu bisa langsung menggunakan klik https://www.speedtest.net/

Cara mempercepat koneksi internet

Untuk mempercepat koneksi internet dirumah sobat baik itu pada indihome, firstmedia, indovision ataupun yang lainnya selalu mintalah modem yang memiliki kemampuan transfer 10/100/1000mbp dengan menggunakan kabel UTP Cat 5E jangan Cat 6 karena noisenya besar.

Cara mempercepat koneksi wifi

Kadang menggunakan wifi terasa lambat dan berat mungkin dikarenakan interfensi dengan jaringan disekitar atau faktor penempatan. Untuk menggunakan wifi gunakan channel 1, 6, atau 11 dengan frekuensi 20/40Mhz.

Cara menyambungkan wifi ke komputer

Untuk menyambungkan wifi ke komputer kita cukup klik icon globe disebalah kanan bawah dekat dengan tanggal dan jam kemudian pilih jenis wifi dan masukkan password yang sesuai dengan yang dikasih.
Previous Post Next Post

نموذج الاتصال